Pasangan selebriti Zaskia Sungkar dan Irwansyah tengah menantikan kehadiran anak ketiga mereka. Kabar tersebut diumumkan langsung oleh Zaskia melalui unggahan video di akun Instagram pribadinya.