Aktris legendaris asal Hong Kong, Carman Lee, kembali menjadi sorotan publik setelah penampilannya yang awet muda viral di media sosial.